Cara Screenshot Lockscreen dan Loginscreen di Windows 10 Tanpa Software

Cara Screenshot Lockscreen dan Loginscreen di Windows 10 Tanpa Software – Biasanya cara digunakan untuk sekedar pamer atau keperluan pribadi,memang tips ini sangatlah gampang,namun terkadang dalam melakukan ini,kalian sering kali salah menggunakan kombinasi tombolnya.

Biasanya orang-orang menekan Windows + Printscreen untuk mengambil screenshot,namun itu tak berfungsi ketika kalian akan mengambil screenshot login atau lockscreen kalian.

BACA JUGA : Perkecil Ukuran Video Tanpa Mengurangi Kualitas Video dengan Handbrake

Cara Screenshot Lockscreen dan Loginscreen di Windows 10 Tanpa Software

Caranya sebenanya cukup muda,kalian hanya perlu menekan tombol Printscreen saja di keyboard kalian tanpa kombinasi apapun.Setelah menekan itu otomatis kalian telah mengambil screenshot.Nah dan untuk mengambil gambarnya,kalian cukup buka aplikasi Paint,lalu pencet ctrl + v. Lalu selesia,tingga save.

Cara Screenshot Lockscreen dan Loginscreen di Windows 10 Tanpa Software

Selamat Mencoba ya,dan semoga berhasil.Terima kasih sudah membaca artikel,bantu LIKE dan SHARE ya!

Cara Screenshot Lockscreen dan Loginscreen di Windows 10 Tanpa Software

Tinggalkan komentar